Sobat Jawara, Untirta kehadiran tiga pelajar dari mancanegara yang amat antusias mempelajari budaya dan Bahasa Indonesia, lho! Yuk kenalan dengan Keese Ngabwe (Zambia), Sarra Ben Bdira (Tunisia), dan Alican Mendez P (Filipina), penerima program darmasiswa dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
Yuk, simak kisah seru seputar keseharian dan pengalaman unik mereka selama berada di Indonesia di episode 4 #LebihKenal! Mention teman-temanmu yang kepo dengan perbedaan budaya Indonesia dengan negara lain, ya!
#UntirtaJawara #darmasiswa